Wednesday, June 1, 2016

Cara Mengatasi Bootloop Tanpa Flashing - LENGKAP



Bootloop pada Smartphone android merupakan suatu keadaan / kerusakan dimana system smartphone android anda tidak bisa melakukan proses booting atau start-up sehingga smartphone anda hanya berhenti di samsung logo saja, dan tidak bisa masuk ke menu utama.





Ada 3 jenis bootloop pada smartphone android yaitu


1.   Light Bootloop,

2.   Medium Bootloop

3.   dan Hard Bootloop.

Penyebab smartphone android bootloop;  bermacam-macam jenis peneyebab yang biasa terjadi seperti kegagalan system, akibat kesalahan pada saat proses rooting. Entah  kesalahan merubah font yang tidak cocok pada jenis handphone anda, merubah boot animation, merubah file system Ui DLL.
Jika anda gagal/ tidak bisa masuk ke menu utama handphone android anda dan hanya berhenti pada logo berarti itu merupakan kerusakan software nya saja atau bisa di sebut Bootloop. Jika kejadian itu terjadi maka sobat jangan panik/kwatir dulu yak karena disini penulis akan jelaskan cara mengatasi Adroid anda yang Bootloop tanpa flashing.


1.   Light Bootloop Android
Permasalahan yang ini biasanya terjadi karena anda mengutak-atik/ merubah sistem utama dan  anda tidak menggunakan “Recovery Mode”, dan akibat dari light bootloop ini hanya bersifat sementara dan tidak lama kok seperti blank screen.
 
Cara Mengatasinya? : Silahkan anda restart saja smartphone terlebih dahulu, jika masih ada keanehan setelah anda restart silahkan anda matikan lagi dan cabut baterainya lalu anda pasang dan nyalakan kembali.

2.   Medium Bootloop Android
        permasalahan ini biasanya terjadi karena anda mencoba-coba masuk ke “system Recovery Mode” dan anda menginstall script yang tidak jelas sumbernya..
 
Cara Mengatasinya? : Sebaiknya sebelum anda mengutak-atik apapun yang ada dalam System Recovery Mode anda sebaiknya lakukan backup agar nanti bisa direstore jika terjadi masalah.

3.   Hard Bootloop Android
        permasalahan  ini adalah yang paling parah dan sering terjadi pada smartphone2, dimana smartphone tidak bisa masuk ke menu utama handphone dan hanya berhenti pada logo android dan restart berulang kali.
Cara Mengatasi : Silahkan lakukan Factory Reset, jika anda  ragu dalam bootloop yang satu silahkan bcara artikel yang sudah saya post sebelum ini. Anda jangan ragu untuk memperbaiki nya sendiri, karena tutorial yang saya tulios tentunya jelas dan insyallah berhasil, ok kawan selamat mencoba dan moga bermanfaat.

0 comments:

Post a Comment

www.ayeey.com www.resepkuekeringku.com www.desainrumahnya.com www.yayasanbabysitterku.com www.luvne.com www.cicicookies.com www.tipscantiknya.com www.mbepp.com www.kumpulanrumusnya.com www.trikcantik.net